Paten dan Hak Cipta Dosen Elektro

haki, paten, dan hak cipta dosen elektro unsoed

Beberapa Hak Atas Kekayaan Intelektual Dosen Elektro Universitas Jenderal Soedirman

1. Retno Supriyanti
* Specular Reflection Analysis for Cataract Screening
Japan Patent: 2008-0353467
* Specular Reflection Analysis for Cataract Screening
International Patent: PCT/JP2009/52572

2. Retno Supriyanti, Eko Murdyantoro, Subkhi Adhi P
Software Perbaikan Kualitas Citra USG Berbasis Ekualisasi Histogram
Hak Cipta no. EC00201806957

3. Retno Supriyanti, Yogi Ramadhani, Ahmad Abdul Hafiidh
Software Pengukur Diameter Uterus Pada Citra USG Ibu Hamil
Hak Cipta No. EC00201806958

4. Retno Supriyanti, Yogi Ramadhani, Ahmad Chuzaeri
Software Segmentasi Uterus Pada Citra USG Hasil Pindai Scanner
Hak Cipta no. EC00201806959

5. Retno Supriyanti, Yogi Ramadhani, Best Leader Nababan
Software Deteksi Kontur Luar Sel Darah Putih Berbasis Operasi Morfologi
Hak Cipta no. EC00201845247

6. Retno Supriyanti, Yogi Ramadhani, Ays Rahmadian Subhi
Software Segmentasi Ventrikel Dan Hippocampus Pada Citra Coronal MRI Berbasis Metode Active Contour
Hak Cipta no. EC00201849695

7. Ropiudin, Priswanto, Hari Prasetijo, Budi Dharmawan
Multi reflektordenganpemutar automatic solar tracker padapemasaksuryatipe parabola.
Paten sederhana : 0020121186

8. Suroso
Modulasi Lebar Pulsa Mengunakan Sinyal Sinus dan Sinyal Segitiga dengan Kemampuan Kompensasi Waktu Tunda untuk Inverter
Paten Sederhana : P00201803382

9. Suroso
Inverter Sinus Termodifikasi Tiga Tingkat Tiga Saklar Kapasitas 1000 Watt Untuk Mengubah Tegangan DC 24 Volt Menjadi Tegangan AC 220 Volt Frekuensi 50 Hertz
Paten Sederhana : S00201707798

10. Suroso
Teknologi Inverter, Rangkaian, Operasi dan Kendali
Hak Cipta Buku, ISBN: 978-602-1004-82-1

11. Hari Prasetijo
Metode Visualisasi Perhitungan Reaktansi Belitan Stator Generator Magnet Permanen Fluks Radial 1 Fasa
Hak Cipta : 000111042

12. Mulki Indana Zulfa
Tokopedia : mall online terbesar di Indonesia, mengungkap sukses menjual 1000 produk, 1000% teruji
Hak Cipta Buku, ISBN : 978-602-401-313-4

Leave a Reply

Your email address will not be published.